Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Hadiri Penguatan Desa Layak Anak, Dukung Wujudkan Generasi Berkualitas

    Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Hadiri Penguatan Desa Layak Anak, Dukung Wujudkan Generasi Berkualitas

    JEMBER – Bertempat di Pendopo Desa Lengkong Kecamatan Mumbulsari Kabupaten Jember pada Kamis 07/12/2023 dilaksanakan Penguatan Desa Layak Anak, yang diselenggarakan oleh Dinas Perlindingan Perempuan, Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana (DP#AKB) Kabupaten Jember.

    Kegiatanb dihadiri oleh Keasi PMKS Kecamatan N+Mumbulsari Imam Satoto mewakili camat, Kepala Desa Sutartilah, Staf DP3AKB Judi Nugroho, Babinsa Serma Junaidi, Bhabinkamtibmas Bripka M Hayyi, Perwkilan warga masyarakat Desa Lengkong.

    Terkait kegiatan tersebut Danramil 0824/10 Mumbulsari Kapten Inf Syaifudin menyampaikan, bahwa kita sangat mendukung penguatan Desa Layak Anak ini, dalam mewujdukan generasi bangsa yang sehat, cerdas dan berkualitas.

    Saya memerintahkan kepada Babinsa untuk hadir dan memperhatikan secara rinci program yang dijalankan dalam mensukseskan Desa Layak Anak ini. tegas Danramil 0824/10 Mumbulsari tersebut.

    Sementara itu Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso dalam konfirmasinya menyampaikan, saya sangat mendukung dilakukannya kegiatan Desa Layak anak tersebut, hal ini sebagai bagian dari perhatian pemerintah terhadap penyiapan generasi bangsa, dengan melakukan pembinaan, pemantauak dan pembekalan semenjak dini. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Apel Bersama Muspika Mumbulsari Dilanjutkan...

    Artikel Berikutnya

    280 Ekor Domba Dapat Suntikan Vitamin, Babinsa...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Kapolri Dapat Gelar Panglima Gagah Pasukan Polis Dari Kerajaan Malaysia
    Polda Jatim Amankan Seorang Ayah yang Aniaya dan Lecehkan Kedua Putrinya
    Polres Jember Amankan Talk Show "Islamic Student Festival 2024" untuk Tingkatkan Partisipasi Pemilih Pemula dalam Pilkada
    Respons Cepat Kapolri Laksanakan Arahan Presiden Prabowo

    Ikuti Kami